Kumpulan Tugas Bisnis Internasional

Kumpulan Tugas Bisnis Internasional

Rabu, 21 September 2011

BI (Pengertian Manajemen Operasi)

Manajemen operasi adalah area bisnis yang berfokus pada proses produksi barang dan jasa, serta memastikan operasi bisnis berlangsung secara efektif dan efesien. Seorang manajer operasi bertanggung jawab mengelola proses pengubahan input (dalam bentuk material, tenaga kerja, dan energi) menjadi output (dalam bentuk barang dan jasa). (id.wikipedia.org)
intinya lebih melihat ke proses, ukuran yang sering di gunakan untuk mengukur kemajuan dari sebuah proses itu sendiri di sebut dengan produktivitas yang artinya perbandingan yang naik antara jumlah barang dan jasa yang di hasilkan (output) dengan jumlah sumber daya yang di gunakan (input) 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar